Latihan Soal: Trigonometri dan Matematika Kelas X

Ditulis oleh: Soal dan Jawaban -
Latihan Soal: Trigonometri dan Matematika Kelas X. Hidup itu penuh dengan masalah yang harus diselesaikan, jika tidak biasa menyelesaikan masalah maka akan sulit memecahkan masalah-masalah tersebut. 

Hal itu sama dengan soal-soal yang harus kita kerjakan di sekolah, karenanya saya tidak bosan untuk membahas latihan soal untuk sobat pelajar dan kebetulan kali ini saya akan membahas mengenai trigonometri dan matematika untuk sobat kelas X sekolah menengah atas (SMA).

Mungkin saja ada yang sedang kesulitan mencari bahan belajar untuk latihan khususnya materi ini. Ya, seperti salah satu sobat yang berkirim email kemarin. Sobat kita itu curhat karena sulitnya mencari bahan latihan.

Untuk itulah kita akan memberikan beberapa referensi untuk sobat pelajar semua. Matematika, trigonometri menjadi pilihan untuk kesempatan ini. Untuk materi lain akan segera menyusul dibagikan gratis.

A. Download Latihan Soal Trigonometri dan Matematika 

Karena saya sudah terlalu pusing memecahkan soal-soal dalam kehidupan yang kompleks ini maka kali ini saya akan langsung memberikan soal-soal latihan. Latihan ini untuk dibungkus dan dibawa pulang ke rumah sobat pelajar semua. 

Tentunya biar langsung dapat dipecahkan dengan palu atau apa saja yang ada di rumah. He... he... bercanda ya. Maksudnya segera dikerjakan semua dengan baik dan benar. Nah, khusus untuk di rumah ada tiga latihan sebagai berikut.

1. Latihan kompilasi

Yang pertama adalah soal ini dalam bentuk kompilasi. Soal ini disediakan untuk rekan pelajar semua yang ingin belajar dengan leluasa di rumah. Tidak bisa dikerjakan disini langsung ya. Harus didownload terlebih dahulu. 

Kenapa harus didownload sih, kan susah. Tidak susah juga sih. Tinggal klik saja kok. Lagi pula kalau soalnya dimuat disini semua ya tidak cukup dong. Bakalan pusing lihatnya. 

Maka dari itu, kita siapkan latihannya dengan lebih leluasa melalui tautan. Bagi yang ingin mencoba mengerjakan soal ini silahkan disalin melalui tautan yang ada, Salin Soal Trigonometri Kompilasi.

2. Latihan Soal Kelas X Semester 2
Setelah mengerjakan soal kompilasi rekan semua juga bisa beralih ke soal berikutnya. Masih ada soal lain yang bisa dikerjakan. Soal ini adalah soal mtk yang khusus untuk semester genap.

Ya, jangan salah ya, ini untuk semester 2 jadi jangan digunakan pada semester ganjil. Nanti bingung. Soal ini bisa didownload melalui tautan yang disediakan. 

Sudah tidak sabar ya? Sabar dong, terlalu banyak soal juga tidak akan masuk. Justru akan membuat kita pusing dan stres. Makanya satu-satu saja ya. Yang mau soal ini silahkan download, Salin Soal Matematika Kelas X Semester 2.

3. Soal tentang Lingkaran
Masih ada yang ketiga. Masih ada soal matematika lain yang bisa dipelajari. Sesuai dengan materi yang belum dipahami. Kalau yang sudah paham ya silahkan dilewati saja. 

Kali ini kita akan belajar dengan materi tentang lingkaran. Bagaimana, siap tidak mengulang kembali materi ini dengan mengerjakan soal latihan? Wah, bagus kalau sudah siap. Jadi semangat. 

Untuk yang sudah siap dan ingin segera mengerjakan latihan ini bisa bersabar sejenak. Tidak bisa dikerjakan langsung disini melainkan harus disalin terlebih dahulu. Silahkan disalin ya, bisa didownload melalui tautan, Latihan Soal Matematika tentang Lingkaran.

Silahkan langsung saja disalin atau di download soal yang saya maksud melalui tautan dibawah ini (di klik ya tautannya jangn cuma di plototin aja, he e e e) (Kumpulan Soal dan Pembahasan)

B. Kumpulan Latihan Soal Kelas X 

Selain kedua soal diatas, sobat pelajar khususnya kelas X SMA dapat melihat soal-soal latihan yang lain yang juga dibahas pada blog ini. Soal-soal latihan lain tersebut sebagai berikut:
  1. Latihan Soal Kimia 
  2. Latihan Soal Fisika 
  3. Latihan Soal Bahasa Indonesia 
  4. Latihan Soal Bahasa Inggris 
  5. Latihan Soal Biologi 
  6. Latihan Soal Sejarah 
  7. Latihan Soal Geografi 
  8. Latihan Soal Penjaskes 
  9. Latihan Soal Ekonomi 
Banyak juga ya soal-soal yang dapat dipelajari sebagai latihan soal, karena itulah saya sengaja menyebutnya sebagai kumpulan latihan soal kelas X.  Yang mau silahkan pilih sesuai dengan pelajaran yang diinginkan. 


Jikalau sobat masih sempat dan mempunyai waktu lebih silahkan dilihat juga uraian untuk masing-masing mata pelajaran yang diminati. Sekian, semoga soalnya bermanfaat. Sampai berjumpa lagi dalam latihan selanjutnya.